Kenali Kebiasaan Diet yang Salah, Segera Dihindari

Kenali Kebiasaan Diet yang Salah, Segera Dihindari - GenPI.co KALBAR
Ilustrasi. Foto: GenPI.co

Pasalnya, kamu bisa saja makan lebih banyak dengan porsi yang besar saat siang hari.

Melewatkan sarapan juga dapat menurunkan mood dan meningkatkan risiko obesitas.

Memuntahkan kembali makanan
Kebiasaan memuntahkan kembali makanan yang telah dimakan secara paksa termasuk gangguan psikologis yang bisa membahayakan.

BACA JUGA:  4 Minuman Diet untuk Turunkan Berat Badan

Kebiasaan tersebut bisa berefek cukup serius, seperti kulit dan rambut yang kusam, kerusakan kelenjar air liur, osteoporosis, gangguan menstruasi, hingga gangguan emosi.

Minum obat pelangsing tanpa pengawasan dokter
Mengonsumsi obat pelangsing memang jadi salah satu jalan pintas bagi orang-orang yang ingin menurunkan berat badan.

BACA JUGA:  Hasil Diet Belum Memuaskan? Cobalan Tanpa Nasi Putih

Namun, mengonsumsi obat tanpa pengawasan atau resep dari dokter, sangat membahayakan.

Kandungan di dalam obat yang belum pasti aman, bisa merusak organ tubuh hingga menimbulkan kematian.

BACA JUGA:  Cara Menurunkan Berat Badan dengan Diet Cepat yang Aman

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya