Keputusan operator kompetisi PT Liga Indonesia Baru (LIB) yang meminta pertandingan sepak bola tidak dapat dihadiri suporter tamu dihormati oleh Bali United.
Para pemain lokal Bali diminta untuk menunjukkan kemampuan terbaik, meski ada wacana penambahan kuota legiun asing pada Liga 1 Indonesia musim 2023/24.
Kejelasan regulasi tentang pemain asing yang akan digunakan pada kompetisi Liga 1 Indonesia musim 2023/2024 dinantikan oleh Pelatih Bali United Stefano Cugurra.