Upaya Setara, Landak Bentuk Desa Ramah Perempuan dan Peduli Anak

Upaya Setara, Landak Bentuk Desa Ramah Perempuan dan Peduli Anak - GenPI.co KALBAR
Sekda Landak Vicensius saat membuka kegiatan penguatan Desa Ramah Perempuan dan Peduli Anak Kabupaten Landak 2022. Foto: istimewa

Vinsensius berharap, kegiatan bisa terlaksana dan berjalan dengan baik.

Dengan begitu, semua pihak khususnya perempuan dan anak-anak dapat terlibat dan hambatan-hambatan yang selama ini masih dirasakan dapat teratasi.

“Saya berharap bahwa apa yang menjadi harapan dan tujuan penyelenggaraan kegiatan ini dapat terwujud dan tercapai," tandas Vinsensius. (ant)

BACA JUGA:  Karolin Minta BPD Suarakan Kebutuhan Perempuan di Desa

Simak video pilihan redaksi berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya