Simak 3 Fakta Berikut Ini Sebelum Memutuskan Pasang Behel Gigi

Simak 3 Fakta Berikut Ini Sebelum Memutuskan Pasang Behel Gigi - GenPI.co KALBAR
Ilustrasi pasang behel gigi. GenPI.co

GenPI.co Kalbar - Mungkin, ada di antara Anda yang sedang mempertimbangkan untuk memasang behel.

Percaya atau tidak, behel atau kawat gigi bisa memperbaiki penampilan Anda.

Selain berpengaruh terhadap penampilan, behel juga bisa membantu Anda untuk mengatasi masalah gigi dan mulut, terutama gigi berantakan (maloklusi).

BACA JUGA:  Merasa Lelah Setelah Bangun Tidur? Mungkin Ini Penyebabnya

Maloklusi terjadi akibat susunan tulang rahang dan gigi yang tidak sejajar.

Kondisi ini juga bisa membuat fungsi rongga mulut kurang maksimal.

BACA JUGA:  Berikut Penyebab Terbangun Tengah Malam, Jangan Percaya Mitos

Tampak keren saat melihat behel digunakan oleh orang lain, siapa sangka behel bisa menyebabkan rasa tidak nyaman saat awal pemasangan.

Melansir Hellosehat, berikut fakta yang perlu diketahui sebelum Anda memasang behel.

BACA JUGA:  4 Kebiasaan Sehat pada Malam Hari yang Jarang Disadari

1. Behel gigi tak hanya untuk anak atau remaja
Behel gigi sering dikaitkan dengan perawatan gigi anak atau remaja.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya