3 Pilihan Buah yang Aman untuk Pengidap Diabetes

3 Pilihan Buah yang Aman untuk Pengidap Diabetes - GenPI.co KALBAR
Ilustrasi buah yang aman untuk pengidap diabetes. Foto: GenPI.co

GenPI.co Kalbar - Buah termasuk makanan paling baik untuk diabetes.

Menurut American Diabetes Association (ADA), diabetesi (sebutan untuk orang dengan penyakit diabetes) boleh makan buah apa pun.

Syaratnya, mesti cermat menakar porsinya dan memastikan tidak punya alergi buah.

BACA JUGA:  Penderita Diabetes dengan Hipertensi Mesti Coba Pola Makan Ini

Namun, tidak semua buah direkomendasikan untuk penyakit gula.

Buah yang dimakan harus memiliki indeks glikemik yang rendah, yaitu sekitar 55.

BACA JUGA:  Konsumsi 3 Buah Ini Agar Terhindar dari Penyakit Jantung

Dilansir Hellosehat, berikut ada beberapa buah yang aman untuk diabetes.

Apel
Apel merupakan salah satu buah untuk diabetes yang paling mudah ditemui.

Buah ini mengandung 21 gram karbohidrat dan 77 kalori.

BACA JUGA:  5 Buah Rendah Kalori yang cocok untuk Diet

Apel dikenal kaya akan serat dan sumber vitamin C yang baik untuk tubuh.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya