Festival Meriam Karbit Wadah Penjaga Tradisi Budaya Pontianak

Festival Meriam Karbit Wadah Penjaga Tradisi Budaya Pontianak - GenPI.co KALBAR
Penyulutan meriam karbit secara simbolis menandai dimulainya Festival Meriam Karbit 2023, Kota Pontianak pada Kamis (20/4) malam. Foto: Prokopim

Edi juga berharap, agenda tahunan permainan rakyat ini mampu mengundang daya tarik, baik bagi wisatawan lokal maupun mancanegara.

Selain permainannya yang menyenangkan, dia ingin festival meriam meningkatkan perekonomian warga yang berada di sekitarnya.

Pihaknya juga tengah berencana untuk meningkatkan kapasitas permainan ini, mulai dari dukungan dana maupun menambah jumlah pemain pada tahun-tahun berikutnya.

BACA JUGA:  180 Meriam Karbit Siap Menggelegar Malam Ini

"Biasanya turis asing hadir ikut menyulut. Mudah-mudahan bisa mendatangkan lebih banyak turis," harap Edi Rusdi Kamtono. (rls)

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya