Tanamkan Jiwa Melayani, Pemkot Pontianak Gelar Pelatihan ASN Berintegritas

Tanamkan Jiwa Melayani, Pemkot Pontianak Gelar Pelatihan ASN Berintegritas - GenPI.co KALBAR
ASN peserta pelatihan ASN Berintegritas di Kota Pontianak tengah mendengarkan penyampaian materi oleh narasumer. Foto: Kominfo

Oleh sebab itu, Edi mengajak ASN di lingkungan Pemkot Pontianak agar dapat belajar melayani dari pihak BCA, khususnya yang terkenal adalah keramahan dari Satpam BCA.

“Tingkat pelayanannya baik, pengalamannya baik jika memang diterapkan di perangkat daerah,” ucapnya.

Edi menyebut, hal itu merupakan sebuah risiko ketika seorang ASN mendapatkan kritikan dari masyarakat.

BACA JUGA:  Edi Rusdi Kamtono Ajak ASN Teladani Kekompakan Pahlawan

Tidak jarang terkadang seorang ASN bahkan menerima ucapan tidak nyaman dari warga. Edi menyampaikan, hal itu sudah menjadi garis tangan dari seorang pegawai.

Salah satu caranya adalah dengan menerima kritikan tersebut tanpa membalas.

BACA JUGA:  Hadirkan Narasumber Ahli, Pemkot Pontianak Siapkan Gerakan ASN Menanam Sayur

“ASN sudah ditakdirkan untuk melayani, kalau kita tidak kuat mungkin kita akan marah, telinga kita panas. Namun justeru tugas kita adalah mendengar kritikan,” tandas Edi Rusdi Kamtono. (rls)

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya