
Selanjutnya, kepastian penetapan maskapai penerbangan ke Arab Saudi akan diputuskan dalam rapat di Jakarta.
“Satu kloter ditetapkan 374 orang. Kita di Kalbar ada 6 kloter penuh. Kemudian ditambah satu kloter nusantara,” sebut Kamaludin.
“Kloter ini merupakan gabungan dari beberapa provinsi dalam kloter 7. Masing-masing kloter akan disiapkan 1 orang pembimbing ibadah,” tandasnya. (ant)
BACA JUGA: Manasik Haji untuk Calon Jemaah yang Berangkat 2023 Sudah Dimulai
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News