Program Peremajaan Sawit dari BPDPKS Sasar 102 Pekebun di Kubu Raya

Program Peremajaan Sawit dari BPDPKS Sasar 102 Pekebun di Kubu Raya - GenPI.co KALBAR
Potret aktivitas tumbang chipping sawit dalam program PSR di Mega Timur, beberapa waktu lalu. Foto: ANTARA/Dedi

Realisasi dana bantuan yang sudah disalurkan oleh BPDPKS sampai dengan bulan Agustus 2022 sebesar Rp 454,73 miliar.

Sementara total luas 16.512,22 hektare dan jumlah pekebun sebanyak 7.188 orang.

Sebagai informasi, PSR sendiri merupakan program nasional untuk membantu pekebun rakyat dalam meremajakan tanaman kelapa sawitnya.

BACA JUGA:  Kepala BI: Kelapa Sawit Dongkrak Ekonomi Kalimantan Barat 2023

Program itu, dilaksanakan dalam rangka meningkatkan produksi, produktivitas, daya saing, dan pendapatan serta kesejahteraan petani kelapa sawit di Indonesia. (ant)

Tonton Video viral berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya