
“Tapi sekarang rumah yang dalam kondisi rusak parah sudah tak ada lagi karena sudah diintervensi Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak lewat program bedah rumah,” ujar Edi.
Edi juga menyebut, ada beberapa rumah yang tidak layak huni di Kota Pontianak direncanakan untuk diperbaiki.
Namun pada prosesnya, masih menemukan kendala seperti kepemilikan tanah yang belum jelas.
BACA JUGA: Edi Kamtono Apresiasi Baznas Kalbar Gulirkan Bantuan Bedah Rumah
Selain warga yang mendapat bantuan secara langsung, pihaknya berupaya untuk menghimpun urunan masyarakat.
“Secara bertahap kualitas bangunan kita intervensi untuk mengatasi masalah kekumuhan,” tandas Edi Rusdi Kamtono. (ant)
BACA JUGA: Bentuk Kepedulian, Polres Bengkayang Gelar Bedah Rumah Warga
Simak video berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News