
"Semoga pengobatan massal itu dapat bermanfaat bagi masyarakat," harap Fransiskus Diaan.
Diketahui, pengobatan gratis bagi masyarakat daerah pedalaman rutin oleh Dinas Kesehatan, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kapuas Hulu.
Program tersebut menjadi salah satu program kerja dalam visi dan misi Bupati dan Wakil Bupati Kapuas Hulu. (ant)
BACA JUGA: Tangani Stunting, Kapuas Hulu Diganjar Penghargaan Kemendagri
Kalian wajib tonton video yang satu ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News