
Dia menyampaikan, sudah hampir 4 jam petugas damkar berjibaku memadamkan kebakaran tersebut, namun api belum berhasil dipadamkan.
"Asap tebal berwarna kuning terus mengepul, yang aromanya cukup menyengat hidung. Bahkan kalau tidak kuat, bisa pingsan dibuatnya," tutur Rudi.
Rudi juga mengatakab bahwa pada pagi hari, ada yang membersihkan lokasi tersebut.
BACA JUGA: Kubu Raya Kabupaten Pertama Pembentuk Relawan Pemadam Kebakaran
"Mungkin saja habis bersih lalu sampahnya dibakar, sehingga apinya meluas seperti sekarang," tandas Rudi. (ant)
Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News