
GenPI.co Kalbar - Rizky Billar baru-baru ini mengungkapkan rencananya untuk membuka bisnis di Jepang.
Hal tersebut dia sampaikan dalam tayangan KH Infotainment di YouTube, Selasa (15/11).
"Insyaallah, doakan," tutur Rizky Billar.
Namun, suami Lesti Kejora itu belum mau mengungkapkan soal bisnis yang akan dia buka di Jepang.
BACA JUGA: Tepis Isu Rizky Billar Bangkrut, Mantan Manajer: Jangan Sok Tahu
Bahkan, Rizky Billar enggan berkomentar banyak.
Dia hanya memohon doa dari masyarakat Indonesia.
BACA JUGA: Sepulang dari Thailand, Lesti Kejora-Rizky Billar Berencana Umrah Bareng
"Iya, ada lah," ungkapnya.
Diketahui, setelah terjerat kasus Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT), Rizky Billar memang jarang muncul di televisi.
BACA JUGA: Job Sepi, Lesti Kejora dan Rizky Billar Dikabarkan Bangkrut
Ayah 1 anak itu juga sempat ditahan di Polres Metro Jakarta Selatan selama 1 hari akibat kasus KDRT yang menjeratnya.
Artikel ini sudah tayang di Setelah Digosipkan Bangkrut, Rizky Billar Beber Rencana Buka Bisnis di Jepang
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News