Karolin Margret Natasa Apresiasi Kekompakan Masyarakat Kecamatan Air Besar

Karolin Margret Natasa Apresiasi Kekompakan Masyarakat Kecamatan Air Besar - GenPI.co KALBAR
Karolin Margret Natasa menutup turnamen olahraga sepak bola dan bola voli Air Besar Cup I, Kecamatan Air Besar, Kabupaten Landak, Sabtu (9/9) sore. Foto: Rilis KMN

Hal itu mengingat Pemilu 2024 sudah mulai memasuki tahapan pemilihan calon legislatif dan calon presiden Republik Indonesia.

"Saya berpesan kepada masyarakat Kecamatan Air Besar tetap kompak, walaupun memiliki berbeda pilihan pada Pemilu 2024 baik itu untuk pilihan legislatif maupun presiden,” papar Karolin Margret Natasa.

“Namun kerukunan dan keharmonisan kita di kampung dan di desa harus tetap terjaga. Pesan saya, jadilah pemilik yang cerdas," tutupnya. (rls)

BACA JUGA:  Karolin Margret Natasa: Donor Darah Baik untuk Kesehatan dan Bernilai Sosial Tinggi

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya