
Herti menerangkan, manusia memerlukan sekitar 45 jenis zat gizi yang harus diperoleh dari makanan yang dikonsumsi dalam jumlah cukup, untuk dapat hidup sehat dan produktif.
Zat gizi itu tidak berlebihan dan tidak juga kekurangan.
"Dengan mengonsumsi makanan sehari-hari yang beraneka ragam, kekurangan zat gizi pada jenis makanan yang satu akan dilengkapi oleh zat gizi pada jenis makanan lain, sehingga diperoleh masukan zat gizi yang seimbang," tandas Herti Herawati. (ant)
BACA JUGA: Satgas Pangan Pastikan Ketersediaan Bahan Pokok Pontianak Aman
Jangan lewatkan video populer ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News