
Edi menilai, penggunaan Biosaka yang dikembangkan oleh Kementerian Pertanian untuk tanaman sayur-mayur termasuk cabai, hasilnya sangat menggembirakan.
"Bisa kita lihat semua tanaman cabai di sini tumbuh subur dan kualitasnya juga bagus," tandas Edi Rusdi Kamtono. (ant)
Video seru hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News