
"Kami hanya bisa berupaya semampu kami dengan cara gotong royong dan memperbaiki yang bisa kami perbaiki," ujarnya.
Rudi juga berharap ada perhatian dari pemerintah terhadap fasilitas ekowisata mangrove yang hancur.
"Sepertinya ini sulit untuk diperbaiki, seperti pondok yang miring dan trek yang rusak itu perlu biaya yang cukup besar,” papar Rudi Hartono.
BACA JUGA: Masyarakat Sungai Kupah Syukuri Ekowisata Telok Berdiri
“Kami berharap, pemerintah dapat memberikan perhatiannya berupa bantuan sehingga kami dapat melakukan penanganan dari kerusakan ini," tandasnya. (ant)
BACA JUGA: Ungkapan Syukur, Warga Sungai Kupah Makan Bersama di Jalan Raya
Simak video berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News