Dia menegaskan bahwa pihaknua tetap akan memonitor persiapan dan melihat situasional di lapangan.
Hal itu dilakukan untuk mengantisipasi hal-hal tak diinginkan, seperti jika terjadi hujan lebat yang menyebabkan genangan air.
Farhan juga berpesan kepada semua panitia, mesti saling berkoordinasi.
BACA JUGA: Dukung MTQ Kalbar, PLN Tingkatkan Keandalan Mesin Pembangkit
Jadi, kata dia, tidak harus hanya sesama bidang yang berkoordinasi untuk mempersiapkan sesuai tugas masing-masing.
"Misal, bagian konsumsi harus juga berkoordinasi dengan bidang perlengkapan, keamanan, dan lainnya karena semua tetap saling berkaitan untuk menyukseskan pelaksanaan MTQ ini," tandas Farhan. (ant)
BACA JUGA: Sutarmidji Minta Tuan Rumah MTQ Kalbar Tinggalkan Kesan Baik
Kalian wajib tonton video yang satu ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News