
"Terpenting semua pemain dari Bali United bisa fokus dan bermain dengan baik. Insyaallah, kami bisa memberikan yang terbaik untuk Bali United," tandas Novri Setiawan.
Sebagai informasi, Novri yang terbiasa berganti posisi sebagai bek dan gelandang itu sudah menjalani 16 pertandingan di Liga 1 bersama Bali United sejak kepindahannya dari Persija Jakarta.
Jebolan SAD Indonesia untuk Uruguay Tahun 2008 itu telah mencetak satu gol untuk Bali United di Liga 1 musim 2022/2023. (ant)
BACA JUGA: Kerja Keras Kunci Konsistensi Bali United di Liga 1, Kata Teco
Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News