Lapangan Mini Soccer Bakal Dibangun di Setiap Sekolah

Lapangan Mini Soccer Bakal Dibangun di Setiap Sekolah - GenPI.co KALBAR
Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono saat bertanding sepak bola di Lapangan Sepak Bola Keboen Sajoek, beberapa tahun lalu. Foto: Kominfo

Menurutnya, hal yang sama juga harus dirasakan oleh dunia olahraga di Kota Pontianak.

Edi menilai, diperlukan usaha ekstra untuk mewujudkan Kota Pontianak sebagai sport city.

Selain dari pembinaan atlet dan pemberdayaan pengurus di tiap cabang olahraga, kelengkapan fasilitas olahraga juga harus disiapkan.

BACA JUGA:  Laga Unik, U40 ASN Pemprov Unggul 5-2 Atas U40 Pemkab Sintang

Lahan yang terbatas menjadi pertimbangan dalam membangun sarana olahraga.

“Kalau sudah siap, di manapun kita berada, di situ ada tempat olahraga,” pungkasnya. (rls)

BACA JUGA:  Ambil Formulir, 3 Orang Siap Jabat Ketua PSSI Kalbar

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya